Archive for July, 2010

Merubah Skins Mozilla Firefox

Bosan dengan skins firefox yg itu itu saja ? Bisakah kita merubah skins firefox ? Jawabannya tentu bisa :). Firefox menyediakan Add-ons bernama Personal Plus, agar setiap user yg menggunakan firefox bisa merubah skins web browser tersebut. Add-ons ini menyediakan 60.000 skins yang  tentunya berfungsi untuk menghilangkan rasa bosan kita yang jenuh dengan tampilan firefox default.

Pesan CD Ubuntu Gratis

Bagi anda pecinta Ubuntu tak perlu bingung atau pusing pusing memikirkan cara mendapatkan CD ubuntu. Melalui ShipIt anda bisa memesan CD tersebut dengan cuma cuma. Mungkin terdapat sedikit pertanyaan dibenak anda, apa itu ShipIt ? ShipIt adalah suatu sistem distribusi CD Ubuntu yang dilakukan oleh Canonical dengan cara mengirimkan CD Ubuntu secara bebas biaya langsung ke tempat Anda. Continue reading

Mengubah SMADAV 8.2 Free Menjadi SMADAV Pro

 

Anda semua mungkin sudah mengetahui perbedaan SMADAV Free dan Pro terletak pada fitur tambahannya dan fitur yang akan ditambahkan pada revisi berikutnya, seperti scanning 10x lebih cepat, mengganti warna tema, mengubah bahasa indonesia menjadi bahasa inggris, dll. Dalam artikel ini saya akan memberikan kode ativasi SMADAV Pro yang saya peroleh dari www.remo-xp.com. artinya, anda tidak perlu mengeluarkan kocek Continue reading

Istilah-istilah di Ubuntu

Anda pengguna baru Ubuntu ? Tentu agak sulit beradaptasi dengan ubuntu bagi seseorang yang baru saja bermigrasi ke Sistem Operasi ini. Apalagi jika anda tak terbiasa menggunakan OS Linux, tentu akan terasa asing mendengar istilah-istilah seperti APT, Mirror, Synaptic Package Manager dsb. Di bawah ini beberapa definisi Continue reading